Tips Ampuh Berbenah Keuangan Saat Ramadhan

Memasuki bulan Puasa Ramadan tahun 20223 ini, selain mempersiapkan dan bebernah diri. Kamu juga harus bebenah soal keuangan, dengan cara menghitung pengeluaran dan pemasukan setahun sebelumnya.

Tips Ampuh Berbenah Keuangan Saat Ramadhan

Nah, bagaimana sih cara berbenah keuangan yang baik pada bulan Ramadan ini, supaya ngga cuma lapar mata saja membeli barang yang tidak penting. Simak Yuk!

1. Kelola Pengeluaran Harian Kamu

Cara mengatur keuangan pribadi di bulan Ramadan yang pertama yaitu dengan mengelola pengeluaran harian kamu. Anggaran belanja bulanan cenderung meningkat selama Ramadan, baik belanja online maupun datang langsung ke pusat perbelanjaan.

Maka dari itu, untuk menghindari tabungan menipis, kamu harus mengelola biaya harian, seperti belanja kebutuhan sehari-hari, belanja persiapan lebaran, dan lain sebagainya. Supaya kamu makin mudah mengelola keuangan kamu yuk gunakan fitur Multi Rekening. Multi rekening yaitu kamu dapat memiliki  8 rekening dalam 1 akun saja loh! Kamu bisa mulai pisahin rekening sesuai kebutuhan kamu!

2. Pilih Agenda Buka Puasa yang Hemat tapi Seru

Cara mengatur keuangan selanjutnya yaitu dengan memilih agenda berbuka puasa yang hemat tapi tetap seru. Di bulan Ramadan, agenda buka puasa bersama mulai bertebaran baik dari teman lama, teman kampus, rekan kerja, kerabat, keluarga, dan lain-lain.

Kamu dapat memilih agenda buka puasa yang menarik dan seru tanpa harus mengeluarkan budget yang besar.

3. Hindari Membeli Produk atau Barang dengan Cara Dicicil

Menghindari belanja produk atau barang dengan cara dicicil termasuk salah satu tips mengatur keuangan kamu saat Ramadan lho! Membeli barang atau produk dengan cara dicicil tentu akan memberatkan sehingga kamu harus menyisihkan uang kamu setiap hari atau setiap bulan. Lebih baik kumpulkan uang dan beli secara cash sehingga tidak ada tagihan yang harus kamu bayar ke depannya.

4. Belanja Hal yang Dibutuhkan Bukan Diinginkan

Selain buka bersama, Ramadhan identik dengan diskon besar-besar di berbagai e-commerce dan pusat perbelanjaan serta Tunjangan Hari Raya (THR). Dua hal tersebut kerap memicu meningkatnya hasrat masyarakat untuk berbelanja.

Agar dana THR tidak habis begitu saja, sebaiknya kamu belanja barang-barang yang dibutuhkan. Kamu bisa juga memanfaatkan diskon besar-besaran yang kerap hadir saat Ramadan untuk membeli berbagai barang yang dibutuhkan. Tapi ingat, hanya beli yang diperlukan saja ya supaya tidak boros.

Nah itu dia mengenai tips ampuh berbenah keuangan saat ramadhan. Kalau soal mempersiapkan keuangan percayakan aja ke LINE Bank, Biar #Upgradelyf jadi makin tenang dan cash flow tetap aman. Untukmu yang belum memiliki rekening LINE Bank, yuk buka rekening sekarang buat dapetin keuntungannya.

Caranya gampang kok, download aplikasi LINE Bank di Appstore maupun Playstore dengan klik disini!

Baca juga : Cara Menjawab Pertanyaan Keluarga Seputar Karir Saat Ramadhan 2023

Bagikan ke Temanmu
LINE Bank Admin
LINE Bank Admin

A Different Experience of Digital Banking, LINE Bank. LINE Bank is a caring friend, someone that’s easy to get along with. LINE Bank is also a trusted companion, providing smart solutions to all financial issues.

Articles: 401