Ide Outfit Nonton Konser BLACKPINK, Bikin Kamu Makin Kece!

Hey BLINK, pasti kalian mulai kelabakan mencari outfit untuk nonton konser kan? Karena nanti pada 11-12 Maret 2023, BLACKPINK akan menggelar konser di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta.

Outfit memang salah satu hal penting saat pergi konser. Karena, kamu ingin dong tampil keren di acara konser idolanya? Apalagi, ini pertama kalinya BLACKPINK kembali ke Indonesia setelah penantian empat tahun lamanya. Tapi jangan lupa ya, tetap perhatikan kenyaman saat kamu konser juga,lho!

Nah buat kamu yang masih bingung menentukan pakaian, berikut ini rekomendasi outfit nonton konser BLACKPINK yang simple tapi tetep kece. Simak yuk!

1. Kulot Fuchsia & Turtleneck Hitam 

Ide outfit nonton konser BLACKPINK, kombinasikan putih. (Foto: celebrities.id/TikTok @JASMINECHEN)
Ide outfit nonton konser BLACKPINK, kombinasikan putih. (Foto: celebrities.id/TikTok @JASMINECHEN)

Outfit simple yang pertama adalah memadukan fuschia dan turtleneck hitam berlengan panjang berbahan katun yang menyerap keringat. Sehingga nyaman untuk bergerak bebas saat konser. 

2. Celana Hitam, Tank Top Pink, & Kemeja Putih 

Ide outfit nonton konser BLACKPINK, kombinasikan putih. (Foto: celebrities.id/TikTok @JASMINECHEN)
Ide outfit nonton konser BLACKPINK, kombinasikan putih. (Foto: celebrities.id/TikTok @JASMINECHEN)

Outfit kedua, kamu bisa padukan celana hitam dengan kaos pink yang dilapisi kemeja putih lengan panjang. Kemeja digunakan untuk outer saja, jadi tidak perlu mengancingkan bagian depannya. Outfit ini cocok sekali dipadukan dengan sneakers putih. 

3. Kulot Fuchsia, Kaus Hitam, & Vest Putih 

Ide outfit nonton konser BLACKPINK yang nyaman. (Foto: celebrities.id/TikTok @Racunoutfitsyifa28)
Ide outfit nonton konser BLACKPINK yang nyaman. (Foto: celebrities.id/TikTok @Racunoutfitsyifa28)

Kamu juga bisa menggunakan kulot fuchsia dengan kaus hitam yang dilapisi vest putih. Bila kamu berhijab, bisa kenakan kaus hitam berlengan panjang, jika tidak berhijab bisa pakai kaus hitam pendek. Outfit dengan vest ini akan memberikan tampilan yang imut.  

4. Kaus Oversized & Rok Panjang

Ide outfit nonton konser BLACKPINK, pakai kaus tunik dan rok span lucu. (Foto: celebrities.id/TikTok @HL.OUTFIT)
Ide outfit nonton konser BLACKPINK, pakai kaus tunik dan rok span lucu. (Foto: celebrities.id/TikTok @HL.OUTFIT)

Bagi muslim yang berhijab, outfit ini cocok keren satu ini cocok banget untuk dicoba ke konser BLACKPINK. Kamu hanys memadukan kaus tunik lengan panjang berwarna pink fanta dengan rok hitam. Sementara untuk hijab, kamu bisa memakai warna cokelat, putih, atau soft pink. 

5. Dress hitam dan sweater pink 

Ide outfit nonton konser , totally black and pink. (Foto: celebrities.id/TikTok @HL.OUTFIT)
Ide outfit nonton konser BLACKPINK, totally black and pink. (Foto: celebrities.id/TikTok @HL.OUTFIT)

Adapun outfit hijam friendly lainnya yakni dengan memadukan dress hitam tanpa lengan berbahan katun dengan swater pink. Tampilan ini dapat dipadukan dengan kerudung warna hitam. 


6. Boyfriend Jeans Pink & Sweater Kotak-kotak Hitam Putih 

Ide outfit nonton konser , boyfriend jeans pasti nyaman. (Foto: celebrities.id/TikTok @Empa)
Ide outfit nonton konser BLACKPINK, boyfriend jeans pasti nyaman. (Foto: celebrities.id/TikTok @HL.OUTFIT)

Selanjutnya masih dengan outfit keren yang simple untuk para hijabers. Kamu bisa memadukan boyfriend jeans pink fanta dengan sweater kotak-kotak hitam putih serta kerudung hitam. Penampilan casual yang simple ini bisa membuatmu terlihat modis banget di venue konser BLACKPINK. 

7. Rok leather dan kemeja fuchsia 

Ide outfit nonton konser , pakai leather skirt seru. (Foto: celebrities.id/TikTok @HL.OUTFIT)
Ide outfit nonton konser BLACKPINK, pakai leather skirt seru. (Foto: celebrities.id/TikTok @HL.OUTFIT)

Outfit yang satu ini cocok untuk BLINK yang berkerudung ataupun tidak. Sebab, outfit keren ini memadukan kemeja pink lengan panjang berwarna fuchsia dengan rok leather hitam panjang. Untuk tampilan lebih stylish, kamu bisa memasukkan bagian bawah kemeja ke dan rok. 

Nah itu dia Sobat LINE Bank, mengenai ide outfit nonton konser BLACKPINK, bikin kamu makin kece! Dalam menyambut konser, memang banyak yang harus dipersiapkan. Untuk kamu mempersiapkan kebutuhan konser kamu, yuk ajukan KTA & Quick Credit LINE Bank!

Dengan mengandalkan Quick Credit LINE Bank kamu akan mendapat keuntungan lainnya yaitu CASHBACK hingga Rp3.000.000 lho!

Dengan LINE Bank, #Upgradelyf jadi makin tenang dan cash flow tetap aman. Untukmu yang belum memiliki rekening LINE Bank, yuk buka rekening sekarang buat dapetin keuntungannya.

Caranya gampang kok, download aplikasi LINE Bank di Appstore maupun Playstore dengan klik disini!

Baca juga : 5 Ide Outfit Couple, Bisa Ditiru Untukmu Ngedate

Bagikan ke Temanmu